Cara Membuat CV yang Efektif, Bahasan Utama Saturday Lesson ITBCC dan Lion Parcel

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) melalui ITB Career Center (ITBCC) kembali menggelar Saturday Lesson yang kali ini bekerja sama dengan Lion Parcel, dengan tema “How to Write CV Effectively”, yang dilaksanakan pada Sabtu (23/3/2024) melalui platform daring.Kegiatan ini dihadiri oleh sivitas akademika dan alumni ITB untuk...

Finalis Mahasiswa Berprestasi ITB 2024, Aurelia Villi Christy: Dari Jerami Jagung Menuju Mimpi Besar Pertanian Berkelanjutan

Aurelia Villi Christy, salah seorang finalis Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat ITB 2024 di Bandung, Sabtu (23/3/2024). (Dok. Aurelia Villi Christy)BANDUNG, itb.ac.id – Aurelia Villi Christy, mahasiswa Program Studi Rekayasa Pertanian angkatan 2021, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati-Program Rekayasa (SITH-R), Institut Teknologi Bandung...

Biro Komunikasi dan Hubungan Masyarakat ITB Gelar Pelatihan Protokoler bagi Calon Protokol Mahasiswa 2024

Dok. Humas ITB/Iko Sutrisko Prakasa LayBANDUNG, itb.ac.id – Biro Komunikasi dan Hubungan Masyarakat Institut Teknologi Bandung (BKHM ITB) menggelar Pelatihan Calon Tim Protokol ITB Batch 2024 untuk calon Protokol Mahasiswa 2024 di Gedung Annex, Rektorat ITB, pada Sabtu-Minggu (4-5/5/2024). Pelatihan ini diikuti oleh 80 mahasiswa yang berasal...

Tim Mahasiswa ITB Juara 1 CENS UI 2024, Tawarkan Solusi Inovatif Permasalahan Pariwisata Berkelanjutan Nias Selatan

BANDUNG, itb.ac.id – Tiga mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) meraih juara pertama kompetisi Innovative Essay Competition pada Civil Engineering National Summit 2024 yang diadakan Universitas Indonesia (CENS UI 2024).CENS UI 2024 mengangkat tema “From Blueprint to Adventure: Civil Engineering Role in Sustainable Tourism”. Kompetisi...

Pentingnya Pengelolaan Keuangan bagi Mahasiswa

BANDUNG, itb.ac.id – Topik manajemen finansial, webinar keprofesian “Roadmap to Exploring Advance Career Tracks in Physics (REACTOR)” kembali diselenggarakan pada Sabtu (30/3/2024) via Zoom. Sharia Product and Business Development Head OCBC NISP, Badai S. Djatmiko (Fisika, 2003), menjadi pemateri pada topik kedelapan ini. Beliau menyampaikan...

Tim Mahasiswa ITB Raih Medali Emas ASEAN Geospatial Challenge 2024, Angkat Isu Konservasi Gajah

BANDUNG, itb.ac.id – Tim mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi juara 1 kompetisi ASEAN Geospatial Challenge National Level 2024. Dengan capaian tersebut, mereka mendapatkan medali emas dan mewakili Indonesia untuk berkompetisi di tingkat ASEAN.ASEAN Geospatial Challenge 2024 merupakan kompetisi pembuatan karya dengan memanfaatkan...

Tingkatkan Kinerja Tutor, Asrama ITB Gelar Pelatihan Manajemen Organisasi dan Tim

BANDUNG, itb.ac.id – Asrama Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar webinar bagi Tutor Asrama ITB bertajuk "Manajemen Organisasi dan Tim", Senin (11/3/2024). Webinar dihadiri 93 tutor dari seluruh asrama ITB, yakni Asrama Kidang Pananjung, Asrama Kanayakan, Asrama Sangkuriang, dan Asrama Jatinangor. Adapun pemateri kegiatan tersebut adalah...