Ivonne Milichristi Radjawane, S.Si., M.Si., Ph.D.

Jabatan Fungsional
LEKTOR KEPALA
Pendidikan
  • S1 ITB, Bandung - Indonesia
    1990

  • S2 ITB, Bandung - Indonesia
    1995

  • S3 Tokyo University of Fisheries, Tokyo - Jepang
    2001

  • Edukasi Dan Pelatihan Metode Budikdamber Ikan Lele Dan Bayam Sebagai Upaya Mitigasi Bencana Kesehatan Stunting Di Kec. Bajawa, Kab. Ngada, NTT (2025)
  • SINERGI ENGGANO - Sinergi Edukasi dan Teknologi dalam Pengelolaan Lingkungan dan Wisata Desa Malakoni di Pulau Enggano (2025)
  • Peningkatan kapasitas kader PKK melalui program bebas Stunting: Pelatihan Inovasi Produk Olahan ikan dalam membentuk Ketahanan Nutrisi di Kelurahan Bajawa, Kabupatan Ngada - Lanjutan (2025)
  • Equity2025 - Proyeksi Masa Depan dari Dinamika Eddy di Perairan Selatan Jawa dalam Skenario Perubahan Iklim Menggunakan Model CMIP6 (2025)
  • Management of marine and fisheries master's degree expert course in the korea ODA project on "the establishment of the integrated ocean fisheries technology training center and the enhancement of capacity building in Indonesia" (2025)
  • Marine And Fisheries Master’s Degree Expert Course” in the Korea ODA Project On “The Establishment of the Integrated Ocean Fisheries Technology Training Center and the Enhancement of Capacity Building in Indonesia (2025)
  • Evaluasi Performa Model CMIP6 dalam Mensimulasikan Variabilitas Temporal dan Spasial Klorofil-a Permukaan Laut serta Responsnya terhadap Perubahan Iklim di Sepanjang Pesisir Selatan Pulau Sumatra- Jawa (2025)
  • Pemberdayaan Petani Ikan Air Tawar di Waduk Jatiluhur melalui Biokonversi Maggot sebagai Alternatif Bahan Pakan (2025)
  • Estimasi Biomassa dan Stok Karbon dan kaitannya dengan Kesehatan Ekosistem Mangrove di Pesisir Cirebon dalam Upaya Mitigasi Perubahan Iklim (2025)
  • Interaksi Atmosfer-Lautan yang Berperan dalam Fase Pembentukan dan Fase Disipasi fenomena Marine Heatwave dan Marine Cold Spell untuk Mitigasi Dampak Ekosistem Laut dan Cuaca Ekstrem di Indonesia (2025)
  • Peranan variasi turbiditas dan transpor sedimen terhadap perluasan dataran pasang surut di estuari dan delta (2025)
  • Implementasi Sekolah Siaga Bencana sebagai Upaya Peningkatan Ketahanan Masyarakat Pesisir di Pameungpeuk Garut (2024)
  • Management of Marine and Fisheries Master Degree Expert Course in The Korea ODA Project:Establishment of The Integrated Ocean Fisheries Technology Training Center and Enhancing Capacity Building In Indonesia (2024)
  • GUARDIAN (Guarding Underwater ARea for Development and restorAtioN): Mangrove, Seagrass, and Coral in Bintan (2024)
  • Prototipe ”Jaring Embun“ Sebagai Solusi Atasi Krisis Air di Indonesia (2024)
  • Analisis Distribusi Suhu Permukaan Laut di Indonesia Pada Satu Abad Terakhir dari Data Model, Satelit, dan Koral (2024)
  • EDUVENTURE ON CLIMATE CHANGE FOR KIDS (EDU-CLICK): MARINE RENEWABLE ENERGY (2023)
  • Perubahan Iklim Laut dan Dampaknya pada Ekosistem Laut di Perairan Barat Indonesia (2023)
  • Penyelenggaraan Program The Korea-Indonesia Joint Supervision Program for ocean Survey and Analysis Expert in 2022 (2022)
  • Eduventure on Climate Change for Kids (Edu-Click) 4.0: Coral Bleaching (2022)
  • Implementasi Program Educoast - Edukasi Masyarakat melalui Sekolah Siaga Bencana Abrasi Pantai di Kabupaten Pangandaran (2022)
  • ITB Membangun Negri: Pemberdayaan Pendidikan bagi Suku Laut di Provinsi Kepulauan Riau (2022)
  • Sosialisasi Keadaan Pesisir Cirebon kepada Pemangku Kepentingan Cirebon (2022)
  • Research Grant 2022 (2022)
  • Penyelenggaraan Program Pendidikan Pascasarjana (S2) Program Studi Sains Kebumian FITB-ITB (2021)
  • Eduventure On Climate Change For Kids (Edu-Click) 3.0: Erosi Pantai/ Abrasi (2021)
  • Penerapan Sistem Tertutup Budidaya Kepiting Bakau Vertikal (2021)
  • Pengaruh Hutan Bakau dan Struktur Pelindung Pantai terhadap Gelombang Run-up dan Overtopping (2021)
  • Educoast - Edukasi Masyarakat melalui Sekolah Siaga Bencana Abrasi Pantai di Kabupaten Pangandaran (2020)
  • Kajian Spatio-Temporal Sumber, Sebaran dan Pergerakan Sampah Laut di Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Destinasi Wisata Bahari (2020)
  • Kajian Spatio-Temporal Sumber, Sebaran dan Pergerakan Sampah Laut di Pesisir dan Pulau-pulau Kecil Destinasi Wisata Bahari (2019)
  • Program World Class Professor (WCP) Skema - B (2018)
  • Studi Kualitas Air Sungai Dan Laut Akibat Pencemaran Sampah Laut Di Perairan Indonesia (2018)
  • Pengaruh dan Karakteristik Sirkulasi Regional Variasi Ekuatorial Laut Atmosfer Terhadap Dinamika Perairan Indonesia (2018)
  • 1st International Conference on Maritime Sciences and Advanced Technology (MSAT) 2017 (2017)
  • Zonasi Kerentanan Pesisir Kabupaten Pangandaran Berbasis Oseanografi (2017)
  • Transplantasi Lamun dalam Upaya Rehabilitasi Kerusakan Pesisir di Pulau Pari, Kepulauan Seribu (2016)
  • Penyusunan Basis Data Kerentanan Pesisir untuk Peningkatan Kapasitas Adaptasi Terhadap Ancaman Kenaikan Muka Air Laut di Kota Pantai dan Pulau-pulau kecil di Indonesia (2016)
  • Variabilitas Tinggi Muka Air Laut dalam Fenomena Laut Atmosfer di Bumi Maritim Indonesia (Kasus Pantai Utara dan Selatan Jawa) (2015)
  • Peningkatan Kepedulian ITB terhadap Laut dan Pesisir Melalui Program Lamun Lestari (2015)
  • Penyusunan Basis Data Kerentanan Pesisir untuk Peningkatan Kapasitas Adaptasi Terhadap Ancaman Kenaikan Muka Air Laut di Kota Pantai dan Pulau-pulau Kecil di Indonesia (2015)
  • Penyusunan Basis Data Kerentanan Pesisir untuk Peningkatan Kapasitas Adaptasi terhadap Ancaman Kenaikan Muka Air Laut di Kota Pantai dan Pulau-pulau Kecil di Indonesia (2014)
  • Variability of Surface Heat Flux in Indonesian Seas and adjacent Waters Related to Global Ocean Warming (2014)
  • Interannual Variation of Ocean Heat Content and Sea Surface Height of outer Indonesian water related to Global Ocean Warming (2012)
  • Penyusunan Zonasi Kerentanan Pesisir untuk mengantipasi dampak Kenaikan Muka Air Laut di Perairan Indonesia (2012)
  • Response to Global Warning: Evidence from Indonesian Waters which Wxposed to the West Pacific and Indian Ocean (2011)
  • Identifikasi Pola Migrasi Ikan Tuna di Selatan Pulau Jawa dengan Kajian Fishing Ground Dinamik (2010)
  • Kajian Daerah Rawan Bencana Rob yang Disebabkan Gelombang Badai Pasang (Storm Tide) di Kawasan Pesisir Utara Jawa (2010)
  • Identifikasi Pola Migrasi Ikan Tuna di Selatan Pulau Jawa dengan Kajian Fishing Ground Dinamik (2010)
  • Kajian Daerah Rawan Bencana Rob yang Disebabkan Gelombang Badai Pasang (Storm Tide) di Kawasan Pesisir Utara Jawa (2010)
  • Studi Zonasi Kerentanan Pesisir Berbasis Kondisi Biofisik-Sosial-Ekonomi di Pantai Utara Jawa Akibat Perubahan Iklim (2009)
  • Studi Zonasi Kerentanan Pesisir Berbasis Kondisi Biofisik-Sosial-Ekonomi di Pantai Utara Jawa Akibat Perubahan Iklim (2009)
  • Modul Pelatihan Budidaya Ikan dan Tanaman dalam Ember Sebagai Upaya Pencegahan Stunting di Bajawa, Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara Timur-Hak Cipta (2025)
  • Alat Peraga Budidaya Ikan dan Tanaman Dalam Ember (Budikdamber) Pada Masyarakat Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada, Provinsi Nusa Tenggara Timur-Hak Cipta (2025)
  • Dataset Reflektansi Spektral Beberapa Jenis Sampah Laut Berbasis Pengukuran ASD Handheld-Hak Cipta (2025)